PENERIMAAN CALON PESERTA DIDIK BARU TAHUN AJARAN 2024/2025 SMAN 1 KEJURUAN MUDA
- Minggu, 05 Mei 2024
- Fachrul Razi
- 5 komentar
Assalamualaikum wr.wb
SMAN 1 KEJURUAN MUDA Membuka Penerimaan Calon Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2024/2025
I. JALUR PRESTASI
- Waktu Pendaftaran : 17 Januari s/d 20 Januari 2024
- Verifikasi dan Validasi : 18 Januari s/d 21 Januari 2024 (08.00-12.00 wib)
- Pengumuman kelulusan : 27 Januari 2024
- Lapor diri ( daftar ulang ) : 27 Januari s/d 29 Januari 2024 (08.00-12.00 wib)
II. JALUR ZONASI,AFIRMASI & PINDAH TUGAS ORANG TUA
- Waktu Pendaftaran : 13 Mei s/d 21 Mei 2024
- Verifikasi dan Validasi : 15 Mei s/d 22 Mei 2024 (08.00-12.00 wib)
- Pengumuman kelulusan : 27 Mei 2024
- Lapor diri ( daftar ulang ) : 30 Mei s/d 06 Juni 2024 (08.00-12.00 wib)
Bagi Siswa yang Sudah Menyelesaikan Pendaftaran,Diharapkan dapat membawa berkas ke SMAN 1 Kejuruan Muda untuk di Verifikasi dan divalidasi Mulai 15 Mei s/d 22 Mei 2024 Pukul 08.00 s/d 12.00 wib, dengan membawa berkas sbb :
- Print Out Bukti Pendaftaran ( Dapat di peroleh di email pendaftar)
- Pas Photo 3x4 Seragam SMP/MTs Layar Biru 3 lembar
- Surat Keterangan Aktif dari Sekolah SMP/MTs
- Transkip nilai rapor SMP/MTs beserta rataan semester 1 s/d 5
- Fotocopy NISN
- Fotocopy Kartu Keluarga
Syarat tambahan
Jalur Afirmasi : Melampirkan FC Kartu PKH,KIS,KKS, Dan Sejenisnya.
Jalur PTOT : Melampirkan FC Surat Pindah Tugas Orang Tua dari Instansi/Lembaga tempat bekerja.
SYARAT LAPOR DIRI/DAFTAR ULANG di SMAN 1 Kejuruan Muda mulai 28 Mei s/d 30 Mei 2024 (08.00-12.00 wib)
1. Kartu Lapor Diri (dibagikan oleh Panitia PPDB)
2. Foto Copi ijazah SD
3. Foto Copi Akte Kelahiran
4. Foto Copi kartu KIP/ KKS/ sejenisnya (Jika ada)
Jika Calon Peserta didik tidak menyerahkan Berkas, Maka di anggap belum menyelesaikan Proses Pendaftaran.
JIKA KESULITAN DALAM MEMPEROLEH BUKTI PENDAFTARAN, SILAHKAN DOWNLOAD DISINI
JOIN GRUB WA CPDB SMAN1KJM
Kontak Person :
Ibu Maya : 0821-6567-7291
Ibu Nova : 0852-6246-1279
Ibu Gita : 0823-6543-1100
Ibu Yulli : 0821-6649-1000
Terimakasih Wassalamualaikum Wr.Wb
5 Komentar
"Semoga saya lewat jalur zonasi"
"Semoga saya lewat jalur jonasi"
"Semoga saya lulus"
"Saya harap saya bisa masuk ke sekolah impian"